Dalam Rangka Menyambut Bulan Suci Ramadhan Babinsa Koramil 05/Sail Gotong Royong Di TPU Gang Akhir

 257 total views

Dalam Rangka Menyambut Bulan Suci Ramadhan Babinsa Koramil 05/Sail  Gotong Royong Di TPU Gang Akhir 

Read More

Pekanbaru,Global Investigasi News. Com, Babinsa Kecamatan Tenayan Raya Koramil 05/Sail Kodim 0301/Pekanbaru bersama Organiaasi Kepemudaan dan pemuda setempat melaksanakan kegiatan gotong-royong di TPU Gg.Akhir Jln.Hangtuah Selasa 17/3/2020,

Kegiatan ini dilaksanakan dalam rangka menyambut bulan suci Ramadhan dengan membersihkan pemakaman dengan tujuan ketika warga masyarakat hendak berziarah ke makam keluarganya merasa nyaman dan aman, yang mana selama ini pemakaman kebersihannya kurang diperhatikan.sehingga menimbulkan rasa kepedulian Babinsa
yang memiliki wewenang tugas di wilayah tersebut,

Rencana ini merupakan bentuk kerjasama yang baik dan kepedulian Babinsa bersama Organisasi Kepemudaan Pemuda Pancasila dan Pemuda Tempatan yang di karenakan  rasa  kegotong royongan terhadap kondisi kebersihan lingkungan masyarakat dan lingkungan Fasilitas Sosial lainnya.

Hadir dalam kegiatan tersebut dari Babinsa 4 orang yaitu Babinsa Rejosari Pelda Masturo, Babinsa Kelurahan Bencah Lesung Sertu Herman, Babinsa  Kelurahan Bambu Kuning Serda Said Hermanto, 

Dalam kesempatan ini ketua Pemuda Pancasila Jimny menyampaikan bahwasannya gotong royong yang dilkasanakan saat ini merupakan bentuk kerjasama yang sudah terbentuk sejak lama ini adalah hasil koordinasi Babinsa kepada OKP PP yang mana pekerjaan yang kita laksanakan sangat bermanfaat bagi khalayak umum,

“Dan saya ucapkan terimaksih kepada Babinsa yang sudah mengajak kami dari OKP PP untuk gotong royong bersama-sama dan sasaran yang hendak kita kerjakan antara lain pembersihan lingkungan pemakaman,pembersihan semak yang belukar yang ada di sepanjang tembok TPU tersbebut.
“ucap Jimmy.(Saipul Lubis) 

Related posts

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *