Aidul Azhar Salurkan Sembako Dampak Covid–19 kepada Anak Yatim Piatu Di Kecamatan Madat

 217 total views

Aidul Azhar Salurkan Sembako Dampak Covid–19 kepada Anak Yatim Piatu Di kecamatan Madat

Read More

Ginewstvinfestigasi.com Aceh Timur -ditengah  mewabahnya  Covid-19 di Negeri ini, yang belum bisa di prediksikan kapan akan berakhirnya wabah pandemi ini, dalam keadaan yang sangat memprihatinkan Ketua Kadin Aceh Timur datang untuk membantu warga yang membutuhkan bantuan masa panic Covid 19, minggu 12 April 2020

Ketua Kadin Aceh Timur Aidul Azhar.S.kom kembali melakukan suatu gerakan kemanusian  peduli terhadap masyarakat di Aceh Timur, tepatnya di gampong Madat kecamatan madat, kegiatan memberikan bantuan sembako gratis kepada masyarakat disekitar terus dilakukan Aidul karna rasa kemanusiaannya,

dua kemukiman yang menjadi sasaran pemberian bantuan Hari Ini oleh Aidul Di dalam kecamatan Madat, yaitu kemukiman Matang kupula Dan kemukiman Madat, dengan jumlah paket sembako 150 paket, terdiri Dari beras, Gula Dan minyak goreng. ujarnya

Aidul Azhar.S.kom mengatakan, pembagian sembako gratis ini kami khususkan Hari Ini untuk anak anak yatim Piatu, karna merekalah yang terutama sekali perlu kita Bantu, kalo bukan kita siapa lagi, kalo bukan sekarang kapan lagi, ujar Aidul kepada sejumlah awak media

Amatan awak media dilapangan, Santunan rutin tahunan ke 22 kali Di lakukan oleh dua kemukiman Di kecamatan madat, Dan kali ini ikut diperbantukan oleh Ketua Kadin Aceh Timur, santunan yatim Piatu tahunan untuk kemukiman Madat Dan kemukiman Matang kupula, dengan jumlah penerimaan 150 orang anak yatim Piatu dalam dua kemukiman, Dan diserahkan dengan Cara bertahap, dengan Menggunakan masker perlindung,

Santunan yatim Piatu tahunan yang digalang oleh Pemuda Gampong Madat bersumber Dari swadaya Pemuda gampong Madat, Dan diperbantukan dengan Dana desa sebesar 10 juta rupiah,

Adapun bantuan yang di berikan oleh Pemuda gampong madat dalam dua kemukiman, Berupa kain sarung, Dan santunan Makanan Siap saji kepada anak yatim Piatu,

Reporter : ZAS

Related posts

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *