Yayasan DEKAP Indonesia Cabang Maros Berikan Bantuan Korban Gempa Bumi di Mamuju Sulbar

 472 total views

Globalinvestigasinews.com – Maros, Dirasa empati dan Kepedulian yang tinggi atas musibah Gempa Bumi di Mamuju
Sulbar melalui Relawan , Yayasan DEKAP Indonesia melaksanakan Penanggulangan dana dan memberikan bantuan guna meringankan beban penderitaan yang diderita para korban gempa Bumi di Mamuju Sulbar Kata Dg Sirua pada Awak media globalinvestigasi News com Kamis 21 1 2021

Read More

“Lanjut Dg Sirua mengatakan bahwa bantuan ini akan kita salurkan terhadap para korban Gempa di Mamuju dalam.waktu dekat ini,” ujarnya

“Dikatakan atas nama Relawan , Yayasan DEKAP Indonesia , Kecamatan Tompobulu Kabupaten Maros provinsi Sulawesi Selatan,turut merasakan duka yang mendalam terhadap musibah gempa bumi yang meluluhlantakkan bangunan-bangunan dan infrastruktur di Mamuju Sulbar .Untuk itu ia berharap kiranya bantuan yang diberikan ini setidaknya mampu meringankan penderitaan yang dialami Saudara Kita Sebangsa dan setanahair di Sulbar.Kata Dg Sirua
Secara rinci dijelaskan untuk bantuan kepada korban gempa Bumi di Mamaju Sulbar yaitu: Uang tunai Rp 25000,0000 dua pulu lima juta rupiah , ini hasil usaha Service handphone semua relawan DEKAP Indonesia dikumpul kumpul, kata Dg Sirua .dan ada juga Indomie beberapa dos, Selimut ,dan tenda dan makanan bantuan lainnya.

(Laporan Zainal wartawan globalinvestigasi News di Kabupaten Maros provinsi Sulawesi Selatan)

Related posts

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *