Koorwil I IPSM Nasional Bersama LPSK Teratai Sumut Laksanakan Bhakti Sosial Korban Banjir

 268 total views

Aceh-Aceh-Tamiang-Global-investigasi-news,Dalam Rangka Hari Kesetiakawanan Sosial Nasional(HKSN) 2022
Koorwil I IPSM Nasional Bersama LPSK Teratai Sumut Laksanakan Bahkti Sosial Bencana Banjir di Aceh Tamiang yang akan di gelar di desa Bundar Dusun Bahagia kecamatan Karang Baru Kabupaten Aceh Tamiang,Minggu (20/11/2022)

Read More

Masyarakat Desa Bundar kecamatan Karang Baru menerima bantuan paket sembako sekitar 280 orang yang di serahkan secara langsung oleh Koorwil I IPSM Nasional Bersama LPSK Teratai sumut.

Penyaluran paket bantuan tersebut berupa beras,intermi,saos,garam,dan bubuk kopi langsung di diserahkan oleh Koorwil I IPSM Nasional sekaligus Ketum LPSK Bunga Teratai Sumut,Ir.Erlyanto Hrp.AMaKa di dampingi oleh ketua IPSM Kabupaten Aceh Tamiang,Azwar Harahap.

Saat di konfirmasi awak media Global investigasi news,Ketua IPSM Kabupaten Aceh Tamiang,Azwar Harahap mengatakan.penyaluran bantuan sosial ini sebagai bentuk kegotong royongan,saling membantu tanpa pandang bulu dan demi sosial kemanusian,pastinya semakin tumbuh secara suka dan rela menolong saudara-saudara kita yang terdampak bencana banjir yang tak pernah di duga.

Selanjutnya bantuan tersebut berasal dari Korwil I IPSM Nasional yang bekerjasama dengan LPSK Bunga Sumut.sekaligus memperingati Hari Kesetiakawanan Sosial Nasional(HKSN) 2022,kita hanya memfasilitasi porses penyaluran saja,ujar Azwar Harahap.(E/RE)

Related posts

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *