Tim Monitoring Kecamatan Cibitung Kunjungi Desa Malangnengah

 205 total views

PANDEGLANG.globalinvestigasinews.com.Camat Cibitung, Agus Lukmanto beserta para kasi kunjungi pembangunan pamsimas yang bersumber dari APBD di desa malangnengah, 7/12/22.

Read More

Camat cibitung, agus lukmanto saat di konfirmasi di lokasi pembangunan pamsimas mengatakan, “ya kami dari pihak kecamatan dalam rangka monitoring untuk melihat pembangunan pamsimas sudah sejauhmana pelaksanaan pembangunan pamsimas, jadi jangan sampai pembangunan pamsimas ini setelah di bangun airnya langsung kering, hanya berjalan beberapa hari, itu paling jengkel saya mah,
kalau ini alhamdulilah airnya besar bagus dan sangat bersih, kemarin juga sudah di periksa dari dinas layak untuk di gunakan baik diminum buat masak atau keperluan yang lainnya.

Camat agus lukmanto ucapkan terimakasih kepada pemerintah kabupaten pandegang dan dinas PUPR karena pamsimas sangat membantu masyarakat kecamatan cibitung, camat agus lukmanto juga berharap kecamatan cibitung lebih maju dan sejahtera. ucapnya

Selain itu camat juga mengatakan, setelah dari sini kami akan monitoring desa desa di kecamatan cibitung kaitan dengan pemasangan vavingblok di setiap desa, karena sudah ada nada nada sumbang tapi kami belum lihat, insya kami akan ke lokasi, kalau ada vavingblok yangkurang bagus atau vavingblok yang rusak hanya sedikit misalnya sepuluh sampai empat belas kami akan mohon kepada pemborong agar segera di perbaiki atau di ganti. ujarnya

Hatta, ketua badan permusyawaratan desa mengatakan, saya setiap hari selalu memantau pembangunan pamsimas ini karena memang saya rumahnya dekat sini dan alhamdulilah pembangunan hampir beres termasuk pipanya juga sudah di pasang tinggal nunggu water meter belum datang, dan untuk saluran ke rumah SR jatahnya hanya 50 rumah tapi ini pemakaiannya rencananya akan di bagi, misalnya satu water meter tiga rumah. tutupnya

(Juhri)

Related posts

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *