Tingkat Kelurahan Purwakarta Melakukan STQ Membentuk Generasi Qur’ani

Loading

CILEGON,- Global investigasi News.com – Kegiatan
seleksi tilawatil Qur’an (STQ) Tingkat Kelurahan Purwakarta bertempat Aula Kelurahan Purwakarta Kecamatan Purwakarta Kota Cilegon Sabtu
( 25/02/2024)

Read More

Tamu Undangan Hadir, Camat Purwakarta Bhabinkamtibmas, Babinsa, Ketua RT / RW Tokoh masyarakat Tokoh agama dan masyarakat.

Sri Mulia Lurah Purwakarta ,”
mengungkapkan
Apresiasi yang tinggi kepada jajaran pengurus RT dan RW atas supportnya, tenaga dan pemikiran terealisasi nya STQ 2024 bisa sukses,”ujarnya

“Kegiatan STQ tersebut untuk membumikan Al-Qur’an untuk para Generasi muda yang Qur’ani ber Akhlakul Karimah.

Akhlakul Karimah adalah Akhlak yang baik dan terpuji yaitu suatu aturan atau norma yang mengatur hubungan antara sesama manusia dengan tuhan,”ucapnya

“Dan alam semesta, Akhlak mahmudah (akhlak terpuji) ya di sebut juga akhlak Al Karimah (akhlak yang mulia),”jelasnya

Lebih lanjut sri mulia,”
menjelaskan seleksi Tilawatil Qur’an sudah berjalan dari Tingkat Kelurahan se-kota Cilegon.

Tujuan terbinanya penghayatan dan pemahaman dan pengalaman agama dan benar, untuk pengembangan bakat kreasi masyarakat.

Terbinanya ukhuwah islamiah bermasyarakat dalam keagamaan, sehingga terealisasi acara ini.

Seleksi Tilawatil Qur’an sendiri bisa mencari bakat Generasi muda Qur’ani yang bisa mewakili tingkat Kecamatan, kota, Provinsi, Nasional maupun internasional.

“Selain itu bisa meningkatkan kualitas Anak anak dan remaja Bisa membaca menghafal mengamalkan yang terkandung dalam Al-Qur’an.

“Peserta yang mendaftar ada 59 orang di tiga

1.Murotal anak putra
1.Murotal anak putri
2.Tilawah anak putra
3.Tilawah anak putri
4.Tawatil anak putri
5.Tilawtil remaja (gabungan putra putri)

“Dewan hakim ada 6 orang asli warga Local Kelurahaan Purwakarta kita berdayakan, supaya semangat bisa mengembangkan dalam bidang keagamaan.

cukup antusias Kelurahan Purwakarta STQ Tingkat Kelurahan Alhamdulillah Pesertanya meningkatkan tahun ini,”tegasnya

Untuk mewujudkan Generasi muda yang Qur’ani menuju kota Cilegon baru, modern dan bermartabat,”
tutup Sri Mulia
Abdulrohim

Related posts

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *