SDN Bumi Waras Gelar Vaksinasi Bersama UPT Puskesmas Kec. Pulomerak

 412 total views

Pulomerak – Cilegon,- Globalinvestigasinews.com SDN Bumi Waras gelar vaksinasi siswa siswi kelas 1 sampai kelas 6. Kamis,24/02/2022 di halaman sekolah,
Kepala Sekolah SDN Bumi Waras Ibu Yati Ismayati S.Pd mengungkapkan peserta siswa siswi SDN Bumi Waras kelas 1 – 6, sangat antusias daftar untuk mengikuti vaksin dan selanjutnya kami upayakan kepada Bpk.Somy sebagai pengurus pembina UKS

Alhamdulillah kami sebagai pembina unit kesehatan sekolah (UKS) di sekolah pada hari ini Kamis,24/02/2022 Alhamdulillah SDN Bumi Waras melaksanakan vaksinasi yang di programkan oleh pemerintah adapun tujuan kita adalah membantu apa yang di upayakan program pemerintah untuk menjadikan siswa siswi kami insya Allah menjadi yang sehat dan harus mengikuti program ini

Jadi kita sekolah Alhamdulillah bersinergi bersama dengan pihak UPT Puskesmas kec.pulomerak kota Cilegon petugas nya adapun kita hanya sebatas memfasilitasi petugas Puskesmas untuk mengakomodir siswa siswi yang ada di sekolah ini

Ada pun tekhniknya yaitu kita menjadi 2 sesi yang pertama mulai dari jam 08:00 – 09:00wib yaitu untuk kelas 1,2 dan 3, yang kedua mulai dari jam 09:00 – 12:00wib untuk kelas 4,5, dan 6.

Kurang lebih nya dari jumlah yang mengikuti vaksin siswa siswi SDN Bumi Waras kec.pulomerak kota Cilegon dari jumlah 300 siswa Alhamdulillah 60% nya kita ada daftarnya semua jadi vaksin yang digunakan oleh UPT Puskesmas kec.pulomerak SDN Bumi Waras itu dengan jenis sinovac

Tujuan kami mengikuti program pemerintah dimana menuju kepada siswa siswi yang cerdas yang sehat karena kita mengantisipasi adanya wabah wabah yang disebut omicron tersebut. Ucap pembina UKS Bpk.Somy Wirardi S.Pd
(BENI/HIM)

Related posts

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *