Babinsa Koramil Negeri Agung Dukung Program Ketahanan Pangan

 719 total views

Way Kanan – Lampung.
globalinvestigasinews.com

Read More

Babinsa 427-07 Negeri Agung untuk selalu pantau ketahanan pangan di kampung binaannya, Pendampingan pertani dilaksanakan oleh Babinsa dengan tujuan memantau dan melihat perkembangan siklus ketahanan pangan di kampung Karya Agung, Jum’at 29 Maret 2024

Menurut Babinsa Malaksanakan pendampingan pada peratani sekaligus menjalankan komunikasi sosial, sebagai bentuk loyalitas yang dilakukan kepada masyarakat petani di wilayah binaan.

“Pendampingan bertujuan memberikan motivasi serta dukungan bagi petani dalam rangka mewujudkan ketahanan pangan,”

Dia menjelaskan kegiatan pendampingan seperti ini dilakukan dimulai sejak pengolahan lahan, masa penanaman sampai dengan masa panen.

“Kegiatan pendampingan yang dilakukan para Babinsa merupakan wujud pembinaan teritorial untuk percepatan pencapaian swasembada pangan di Desa binaan masing-masing, Pendampingan juga bertujuan untuk mempererat tali silaturahmi antara TNI dangan masyarakat untuk selalu bekerja sama yang baik dalam rangka mendukung tugas pokok Babinsa serta terwujudnya Kemanunggalan TNI,” Ungkap Batuud.

Dia menambahkan pihaknya mengimbau agar petani dapat meningkatkan hasil produksinya, mengingat tingginya kebutuhan masyarakat terhadap beras di Kampung Karya Agung.

“Saya harap, petani dapat terus meningkatkan hasil produksi dan rutin melakukan pemantauan pertumbuhan tanaman serta melaksanakan perawatan secara optimal,” ujarnya lagi.(Rahman globalinvestigasi)

Related posts

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *