Resedivis Spesialis Curanmor Diringkus Polsek Dendang Tanjung Jabung Timur

 748 total views

Resedivis Spesialis Curanmor Diringkus Polsek Dendang Tanjung Jabung Timur.

Read More

Tanjabtimur-GlobalInvestigasi.com. 2020/04/22.
Kapolsek AKP. Beni. H.Pane bersama personil polsek Dendang berhasil Meringkus resedivis yang baru keluar sebulan yang lalu.
Dari tangan tersangka, diamankan 1unit sepeda motor

Kapolsek Dendang mengatakan,
“Berdasarkan pengakuan tersangka, tersangka sudah ada 14 kali melakukan perbuatan.

Berdasarkan Laporan Polisi Nomor :

  1. LP/B-02/IV/2020/ Jambi /Res Tanjab timur / Sektor Dendang, tanggal 21 April 2020 ttg dugaan TP
    “pencurian dengan pemberatan” dalam pasal 363 ayat 1 ke 3 KUHPidana.

Pada hari Selasa tgl (20/4) sekitar pukul 20.30 Wib, polsek Dendang mendapatkan laporan dari sdr FAHRUR ROZI Bin AHMAD MUNIR 26 Tahun(korban). pekerjaan Buruh, Agam Islam,
laki laki. Beralamat
RT 17 Dsn. Rantau sembilan Desa kota kandis dendang Kec. Dendang Kab.Tanjab Timur.

Melaporkan Sdr HUSNI RAHMAT ALs HUSNI Bin RAJA AHMAT KELANA ( ALM) , 38 Tahun, Islam, Melayu, Petani, Alamat Rt 04 Desa Lubuk kambing Kec Renah mendalo Kab Tanjab barat.

Kronologis penangkapan.
saat menerima laporan Kapolsek Dendang AKP. Beni.H. Pane bersama personil menginformasikan ke seluruh polsek
Sekitar pukul 17.30 wib personil polsek dendang dan polsek Mendahara ulu mengamankan seorang laki- laki yang di curigai telah melakukan tindak pidana curanmor mengendari sepeda motor merk honda scopy warna krem silver nopol BH 4993 ZM,
setelah dimintai keterangan oleh personil Polsek Menhul laki-laki tersebut bernama HUSNI, sesuai dengan nama dan ciri- ciri sepeda motor dan orang yang di curigai personil Polsek Dendang.

Dimana Info tersebut sebelum nya sudah di berikan kepada personil Polsek Menhul, kemudian personil Polsek Menhul menghubungi personil Polsek Dendang, dan Personil Polsek Dendang menjemput Tersangka dan barang bukti di Polsek Menhul untuk di bawa ke Polsek Dendang.

Barang bukti bukti yang di amankan
1 (satu) unit sepeda motor Merck Honda Scoopy warna krem silfer nopol BH 4993 ZM
1 ( satu ) buah kunci kontak sepeda motor mreck Honda
1 (satu) unit hp nokia 105 warna biru.
Sampai saat ini tersangka masih dalam pemeriksaan di polsek Dendang.(T111K).

Related posts

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *